Visi, Misi, dan Tujuan TKIT Bunayya Lhokseumawe


 Visi  
Menjadi Lembaga Pendidikan Pra Sekolah Yang Islami dan Unggul di Kota Lhokseumawe.

Misi

1. Menyelenggarakan Pendidikan Pra Sekolah yang mampu memberikan stimulasi efektif bagi             perkembangan aspek moral, motorik, kognitif, bahasa, sosial, e

mosi dan seni.

2. Menyelenggarakan Pendidikan Pra Sekolah berbasis pendidikan berkarakter Islami yang berakhlak mulia.

3. Menyelenggarakan Pendidikan Pra Sekolah yang ramah, nyaman dan berprestasi.

4. Mempersiapkan peserta didik yang memiliki kompetensi tinggi untuk memasuki jenjang pendidikan dasar. 


Tujuan :

1. Menyiapkan peserta didik yang memiliki perkemangan optimal dalam aspek mental, kognitif, fisikal, moral, emosional, dan sosial anak.

2. Mendidik peserta didik agar memiliki karakter Islami yang berakhlak mulia.

3. Menyiapkan lingkungan pendidikan Pra Sekolah yang ramah, nyaman dan berprestasi.

4. Menyiapkan peserta didik untuk dapat memiliki kopetensi tinggi dalam memasuki jenjang pendidikan dasar. 

No comments